Linda, Armila and Asnawati, Rini and Sutiarso, Sugeng (2017) Efektivitas Pembelajaran Kooperatif Tipe TAPPS Ditinjau dari Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa. Jurnal Pendidikan Matematika Unila, 5 (8). pp. 902-912. ISSN 2338-1183
|
Text
juli 2017.pdf Download (564kB) | Preview |
Abstract
Penelitian eksperimen semu ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas model pembelajaran kooperatif tipe Thinking Aloud Pair Problem Solving(TAPPS) ditinjau dari kemampuan pemecahan masalah matematis siswa. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Negeri 21 Bandar Lampung tahun ajaran 2016/2017 yang terdistribusi dalam sebelas kelas. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII A dan VIII B yang diambil dengan teknik purposive sampling. Penelitian ini menggunakan desain pretest-posttest control group design. Instrumen penelitian ini adalah tes kemampuan pemecahan masalah matematis. Analisis data penelitian ini menggunakan uji Mann-Whitney U dan Uji Tanda Binomial. Berdasarkan hasil penelitian pembelajaran kooperatif tipe TAPPS tidak efektif ditinjau dari kemampuan pemecahan masalah matematis siswa. Kata kunci: efektivitas, TAPPS, pemecahan masalah matematis
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) > Prodi Pendidikan Matematika |
Depositing User: | SUGENG SUTIARSO |
Date Deposited: | 03 Aug 2018 07:28 |
Last Modified: | 03 Aug 2018 07:28 |
URI: | http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/8554 |
Actions (login required)
View Item |