Sunyono, Sunyono (2015) MODEL PEMBELAJARAN MULTIPEL REPRESENTASI. Pembelajaran Empat fase dengan Lima Kegiatan: Orientasi, Eksplorasi, Imajinatif, Internalisasi, dan Evaluasi. In: MODEL PEMBELAJARAN MULTIPEL REPRESENTASI. Pembelajaran Empat fase dengan Lima Kegiatan: Orientasi, Eksplorasi, Imajinatif, Internalisasi, dan Evaluasi. Referensi . Media Akademi, Ruko Jambusari 7A - Yogjakarta 55283, i-106. ISBN 978-602-73658-2-7

[img]
Preview
Text
Model Pembelajaran Multipel Representasi_OK.pdf

Download (2MB) | Preview
Official URL: https://grahailmu.id/product/model-pembelajaran-mu...

Abstract

Buku yang berjudul Model Pembelajaran Multipel Representasi ini merupakan buku hasil penelitian pengembangan yang telah penulis Iakukan sejak Tahun 2009 hingga Tahun 2014. Pengembangan model pembelajaran tersebut didasarkan atas teori belajar konstruktivisme, teori pemerosesan informasi, teori duel coding, dan teori Schonborn—Anderson. Model pembelajaran ini dikembangkan dengan cara mengintegrasikan kerangka pembelajaran lF'-SO dengan teori Schonborn Anderson. Tujuannya adalah untuk membelajarkan konsep-konsep sains yang bersifat abstrak melalui interkoneksi' diantara tiga level fenomena sains (makro, mikro, dan simbolik), sehingga dapat membantu siswa/mahasiswa dalam mengoptimalkan potensi imajinasi untuk membangun model mental, keterampilan berpikir tingkat tinggi, metaphor, menumbuhkan efikasi diri yang tinggi, dan meningkatkan penguasaan konsep. Model Pembelajaran yang dikembangkan tersebut memiliki sintak 4 fase dengan 5 kegiatan (5-Si) yaitu: Orientasi, Ekspolrasi - Imajinasi, Internalisasi, dan Evaluasi, yang selanjutnya dinamakan Model Pembelajaran Si-Lima Layang-Layang atau disingkat SiMaYang. Model Pembelajaran SiMaYang tersebut memiliki ciri kolaboratif, kooperatif, dan imajinatif

Item Type: Book Section
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) > Prodi Pendidikan Kimia
Depositing User: SUNYONO
Date Deposited: 23 May 2019 07:18
Last Modified: 23 May 2019 07:18
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/13108

Actions (login required)

View Item View Item