Putri, yunita maya and Putri, Ria Wierma (2018) Pembajakan dan Perompakan Bersenjata di Selat Malaka. Legalita, XVI (1). pp. 50-63. ISSN 1412-2480

Full text not available from this repository.

Abstract

Selat Malaka memperoleh perhatian dunia karena fungsinya dalam percaturan politik, ekonomi, dan keamanan internasional. Isu keamanan Selat Malaka, terutama terhadap perompakan, disebabkan beberapa hal antara lain faktor geografis, ruang koordinasi antar instansi, kegiatan pengamanan yang dilaksanakan sebagai rutinisme belaka. Lemahnya pengamanan negara-negara pantai memberi peluang pihak asing mengambil manfaat dari kondisi yang ada, baik aktor-aktor negara maupun non-negara. Maka dari yurisdiksi penanganan kejahatan pembajakan dan perompakan bersenjata di selat malaka perlu dibahas, serta realisasi upaya-upaya yang dilakukan dalam memberantas kejahatan pembajakan dan perompakan bersenjata di Selat Malaka.

Item Type: Article
Subjects: K Law > K Law (General)
Depositing User: YUNITA MAY
Date Deposited: 28 Jun 2018 08:17
Last Modified: 28 Jun 2018 08:17
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/8177

Actions (login required)

View Item View Item