Maimunah, Emi and Pramaningtyas, Sony (2017) Pengaruh Konsumsi Rumah Tangga, Investasi, Dan Pengeluaran Pemerintah Terhadap Perekonomian Di Provinsi Lampung. Jurnal Ekonomi Pembangunan, 6 (3). pp. 267-282. ISSN 2302-9595
Full text not available from this repository.Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh konsumsi rumah tangga, investasi, dan pengeluaran pemerintah terhadap perekonomian di provinsi lampung, dengan menggunakan data sekunder dari tahun 1990 sampai dengan tahun 2015, dan analisis data menggunakan metode Ordinary Least Square (OLS), dengan bantuan program Eviews 9. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa secara p arsial variabel konsumsi rumah tangga mempunyai pengaruh yang positif dan signifikan terhadap perekonomian di Provinsi Lampung. Variabel investasi mempunyai pengaruh yang positif dan signifikan terhadap perekonomian di Provinsi Lampung. Variabel pengeluaran pemerintah mempunyai pengaruh yang positif dan signifikan terhadap perekonmian di Provinsi Lampung
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HC Economic History and Conditions |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Prodi Ekonomi Pembangunan |
Depositing User: | EMI MAIMUNAH |
Date Deposited: | 26 Jun 2018 08:03 |
Last Modified: | 26 Jun 2018 08:03 |
URI: | http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/7831 |
Actions (login required)
View Item |