Evizal, Rusdi (1991) Tanggapan Tanaman Vanili (Vanilla planifolia Andrews) terhadap pemberian bahan organik. "Berkala Penelitian Pascasarjana Universitas Gadjah Mada", 4 (3). pp. 757-766. ISSN 0215-7268
|
Text
Vanili S2.pdf Download (3MB) | Preview |
Abstract
Tanggapan Tanaman Vanili (Vanilla planifolia Andrews) terhadap pemberian bahan organik. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh macam dan dosis bahan organik terhadap pertumbuhan vanili di polibag dan perkembangan penyakit busuk batang vanili. Setek 3 buku vanili ditanam di polibag menggunakan media campuran pupuk kandang atau kompos daun gamal dosis 20, 33, 50, 66, dan 80% (v/v) dengan tanah. Untuk mengevaluasi pengaruh bahan organik terhadap infeksi jamur busuk batang vanili, sampel tanaman diinokulasi dengan 3 ml suspensi konodium Fusarium batatatis pada kepadatan 2,1 x 106 per ml. Hasil penelitian menunjukkan bahwa palikasi pupuk kandang dan kompos gamal meningkatkan pertumbuhan tanaman vanili. Respons tanaman vanili terhadap dosis bersifat kuadratik, dengan dosis optimum 50%. Akan tetapi jenis bahan aorganik tidak berpengaruh nyata. Pemberian bahan organik di tanah meningkatkan pertumbuhan mikroorganisme antagonistik sehingga menghambat pertumbuhan jamur penyebab penyakit busuk batang vanili, namun tidak berpengaruh nyata pada perkembangan penyakit busuk batang vanili. Kata Kunci: Vanili, bahan organik, penyakit busuk batang
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | S Agriculture > SB Plant culture |
Divisions: | Fakultas Pertanian (FP) > Prodi Agroteknolgi |
Depositing User: | RUSDI EVIZ |
Date Deposited: | 02 Nov 2023 03:03 |
Last Modified: | 02 Nov 2023 03:03 |
URI: | http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/52733 |
Actions (login required)
View Item |