Zakaria, Wan Abbas (2017) Membangun Kemandirian Desa. AnugrahUtama Raharja, Bandar Lampung. ISBN 978-602-6565-53-2

[img]
Preview
Text
repository.pdf

Download (933kB) | Preview

Abstract

Sejak terbitnya UU Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa, telah terjadi perubahan paradigma dalam pembangunan desa dari “membangun desa” ke “desa membangun”. Melalui strategi membangun Indonesia dari pinggiran (Nawacita ke Tiga), dengan konsep desa membangun, selain untuk memperkecil disparitas sosial dan ekonomi yang ada, juga untuk mengangkat harkat dan derajat masyarakat desa yang selama ini dalam kondisi yang memprihatinkan dan masih termarginalkan. Oleh karena itu kebijakan Pemerintah saat ini melalui Kementerian Desa, PDT dan Transmigrasi RI berupaya untuk melaksanakan Gerakan Nasional Desa Membangun sehingga terciptanya kawasan perdesaan yang mandiri, berwawasan lingkungan, selaras, serasi, dan bersinergi dengan kawasan-kawasan lain melalui pembangunan holistik dan berkelanjutan untuk mewujudkan masyarakat yang damai, demokratis, berkeadilan, berdaya saing, maju dan sejahtera.

Item Type: Book
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Depositing User: YUNIAR AVI
Date Deposited: 16 Nov 2017 02:22
Last Modified: 16 Nov 2017 02:22
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/4833

Actions (login required)

View Item View Item