Angraeni, Shinta and Hasanuddin, Tubagus TINGKAT KEBERDAYAAN PETANI DALAM MENGENDALIKAN ORGANISME PENGGANGGU TANAMAN SECARA TERPADU (PHT). Seminar Nasional SnaiL III 2022. (In Press)

[img]
Preview
Text
Tingkat Keberdayaan Petani dalam Mengendalikan Organisme Pengganggu Tanaman Secara Terpadu (PHT).pdf

Download (309kB) | Preview

Abstract

PHT (Pengendalian Hama Terpadu) adalah suatu cara pendekatan dalam pengendalian Hama yang didasarkan pada pertimbangan ekologi dan ekonomi. PHT telat tertuang dalam UU No 12 Tahun 1992 tentang sistem budidaya tanaman yang menyatakan bahwa “ Perlindungan tanaman dilaksanakan dengan sistem Pengendalian Hama Terpadu (PHT). Keberdayaan merupakan output dari proses pemberdayaan sehingga penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat pengetahuan, sikap, dan perilaku petani dalam pengelolaan tanaman dan pengendalian hama dan penyakit dengan prinsip PHT. Penelitian ini dilaksanakan di Kecamatan Gedong Tataan, Kabupaten Pesawaran. Data diperoleh dengan melakukan wawancara kepada petani responden dan pengamatan langsung di lapangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengetahuan petani dalam budidaya tanaman tergolong sedang yang diperoleh secara turun-temurun, penyuluhan serta berdasarkan pengalaman yang diperolehnya. Petani menunjukkan sikap yang tergolong netral dan perilaku yang tergolong sedang. Kata kunci: PHT, Pengetahuan, Sikap, Perilaku Petani.

Item Type: Article
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Fakultas Pertanian (FP) > Prodi Penyuluhan Pertanian
Depositing User: Tubagus Hasanuddin
Date Deposited: 19 Dec 2022 10:07
Last Modified: 19 Dec 2022 10:07
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/46826

Actions (login required)

View Item View Item