Nugraha, Nurcahya and Akmal, Jamiatul and Lubis, Asnawi (2021) Analisis Dinamik Tabung Kontinu dengan Metode Beda Hingga. Jurnal Mechanical, 12 (2). pp. 57-64. ISSN 2087-1880

[img]
Preview
Text
Set_Sinta4_Mechanical_Metode Beda Hingga.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: https://journal.eng.unila.ac.id/index.php/mech/art...

Abstract

Struktur tabung kontinu telah digunakan di berbagai struktur bangunan seperti tiang, pipa, tunnel dan jembatan. Dibutuhkan analisis dinamik untuk mengetahui perilaku struktur terhadap beban yang diterimanya. Proses analisis dimulai dengan memformulasikan persamaan gerak struktur tabung kontinu berdasarkan teori Euler-Bernoulli beam. Disediakan studi kasus berupa struktur tabung kontinu dengan tumpuan sederhana yang diberikan beban harmonik terpusat. Solusi analitik diperoleh melalui metode pemisahan variabel atau superposisi mode. Sebagai alternatif, dilakukan penyelesaian secara numerik menggunakan metode beda hingga tengah. Displacement yang diperoleh dari metode pemisahan variabel menunjukkan hasil yang eksak. Metode beda hingga tengah menghasilkan hasil yang mendekati solusi analitik. Akurasi dari metode beda hingga sangat dipengaruhi oleh jarak grid

Item Type: Article
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Fakultas Teknik (FT) > Prodi Teknik Mesin
Depositing User: Dr. Jamiatul Akmal
Date Deposited: 15 Sep 2022 01:11
Last Modified: 15 Sep 2022 01:11
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/44952

Actions (login required)

View Item View Item