Maydiantoro, Albet (2015) PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAMS GAMES TOURNAMENT UPAYA MENINGKATKAN PEMAHAMAN BELAJAR. metafora education, social sciences, humanities journal, 1 (2). pp. 99-184. ISSN 2407-1757

This is the latest version of this item.

[img]
Preview
Text
METAFORA UNNESA 2015.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penggunaan model pembelajaran kooperatif tipe teams games tournament yang dapat meningkatkan pemahaman belajar IPS siswa kelas XI Teknik Komputer Jaringan 1 Sekolah Menengah Kejuruan Bina Latih Karya Bandar Lampung. Pendekatan penelitian ini menggunakan penelitian tindakan kelas. Penelitian tindakan kelas merupakan salah satu penelitian yang dilakukan oleh guru atau praktisi pendidikan berkolaborasi dengan kolega guru dalam rangka memperbaiki dan atau meningkatkan mutu proses dan hasil pembelajaran di kelas tanpa mengganggu proses pembelajaran. Hasil penelitian diperoleh bahwa pemahaman belajar siswa dalam pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial mengalami peningkatan. Hal tersebut dapat dilihat dari hasil belajar siswa, pada pra tindakan nilai rata-rata 44,22, pada siklus 1 terjadi peningkatan nilai rata-rata siswa 74,51, pada siklus ke 2 menjadi 75,44 dan pada siklus ke 3 yaitu nilai rata-rata siswa 79,96. Pembelajaran kooperatif tipe TGT dalam proses pembelajaran dapat meningkatkan pemahaman belajar siswa.

Item Type: Article
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) > Prodi Pendidikan Ekonomi IPS
Depositing User: ALBET AMD MAYDIANTORO
Date Deposited: 04 Apr 2022 01:31
Last Modified: 04 Apr 2022 01:31
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/40953

Available Versions of this Item

Actions (login required)

View Item View Item