Maretta, Nadian and Dewi, Citra and Murdapa, Fauzan and Rahmadi, Eko (2019) KAJIAN LOKASI POTENSIAL PERUMAHAN DAN PERMUKIMAN DI KABUPATEN PESAWARAN DENGAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (SIG). Jurnal Geofisika Eksplorasi, 5 (3). pp. 185-192. ISSN 2356-1599
|
Text
33-291-3-PB.pdf Download (335kB) | Preview |
Abstract
Kabupaten Pesawaran sebagai kabupaten baru yang dibentuk pada tahun 2007, Kabupaten Pesawaran mengalami perkembangan jumlah penduduk yang pesat maka kebutuhan lahan perumahan dan permukiman akan bertambah. Oleh karena itu perlu ada perencanaan yang matang dalam menentukan lokasi pengembangan perumahan dan permukiman di Kabupaten Pesawaran. Penelitian ini bertujuan: 1) Mengetahui bobot untuk setiap parameter yang digunakan dalam menentukan tingkat potensial lahan pengembangan perumahan dan permukiman dengan metode AHP (Analytic Hierarchy Process). 2) Menentukan tingkat potensial lahan di Kabupaten Pesawaran untuk pengembangan perumahan dan permukiman. Metode yang digunakan adalah metode AHP (Analytcal Hierarchy Process), metode yang digunakan dalam analisis spasial menggunakan SIG (Sistem Informasi Geografis). Hasill penelitian dengan perhitungan AHP menunjukan parameter yang paling dominan adalah aksesibilitas. Alasannya, aksesibilitas akan mempengaruhi kemudahan pelayanan transportasi dan keterjangkauan jarak.. Hasil analisis menggunakan SIG menghasilkan 5 Lokasi potensial untuk pengembangan perumahan dan permukiman di Kabupaten Pesawaran yaitu sangat berpotensi (13456.50 ha), berpotensi (47941.61 ha), cukup berpotensi (47362.11 ha), kurang berpotensi (16107.09 ha), dan tidak berpotensi (8251.13 ha). Keywords: potential location; housing; settlement; AHP; geographic information system
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Q Science > Q Science (General) T Technology > T Technology (General) T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) |
Divisions: | Fakultas Teknik (FT) > Prodi Teknik Geodesi |
Depositing User: | CITRA DEWI |
Date Deposited: | 21 Mar 2022 03:39 |
Last Modified: | 21 Mar 2022 03:39 |
URI: | http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/40396 |
Actions (login required)
View Item |