Edi, Siswanto and Astim, Riyanto and Prayoga, Bestari (2014) PELESTARIAN BUDAYAPIIL PESINGGIRI DALAM MASYARAKAT MULITIKUTURAL LAMPUNG SERTA PENGARUH GLOBALISASI DITINJAU DARI ASPEK KAJIAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN. Universitas Pendidikan Indonesia, 14 (2). pp. 140-160. ISSN e-ISSN: 2658-3606; p-ISSN: 1412-5463
|
Text (Artikel)
ARTIKEL.pdf Download (325kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini menjelaskan mengenai upaya pelestarian budaya Piil Pesinggiri sebagai kearifan lokal masyarakat Lampung diitinjau dari PKn sebagai dimensi sosio-kultural yang meliputi berbagai bentuk dan perilaku sosial budaya masyarakat. Berdasarkan analisis data yang dilakukan dapat dipahami bahwa pelestarian budaya Piil Pesinggiri dalam masyarakat mulitikutural Lampung dilakukan melalui beberapa tindakan membudayakan dari sejak dini kepada anak-anak atau generasi penerus, memberikan sosialisai kepada masyarakat tentang makna nilai-nilai budaya Piil Pesinggiri, menjalin kerja sama yang secara intens baik dengan tokoh-tokoh adat lainnya atau masyarakat luar yang ada di Lampung serta dengan pemerintah untuk memberikan sosialisasi, serta membudayakan budaya Piil Pesinggiri di masyarakat Lampung
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education L Education > LC Special aspects of education > LC5201 Education extension. Adult education. Continuing education |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) > Prodi PPKN |
Depositing User: | RATU BETTA . . |
Date Deposited: | 19 Jan 2022 05:39 |
Last Modified: | 19 Jan 2022 05:39 |
URI: | http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/37985 |
Actions (login required)
View Item |