ahmad herison, ahmad and yuda romdania, yuda and Ahmad Zakaria, zakaria and sandi kusuma, kusuma Design and Implementation of WebGIS Marine Ecotourism Area, Tegal Island, Lampung Province. Jurnal Spasial Wahana Komunikasi dan Informasi Geografi. ISSN E-ISSN 2580 9830 (Submitted)

[img]
Preview
Text
DESIGN AND IMPLEMENTATION OF WEBGES MARINE ECOTORISIM AREA, TEGAL EMAS ISLAND LAMPUNG 2019.pdf

Download (388kB) | Preview

Abstract

Pulau Tegal memiliki potensi dan keanekaragaman wisata bahari yang menjadi daya tarik bagi wisatawan. Namun, belum tersedia informasi yang dapat membantu wisatawan dalam mengetahui objek dan kawasan wisata yang terdapat di Pulau Tegal. Penelitian ini menyajikan informasi wisata yang ada di Pulau Tegal ke dalam bentuk peta Sistem Informasi Geografis. Metode pemetaan yang dilakukan menggunakan perangkat lunak Quantum GIS dengan bantuan plugin QuickMapServices (QMS) untuk menampilkan citra Google Earth dan plugin qgis2web untuk mengkonversi file QGIS (.qgz) menjadi peta web (WebGIS) serta adanya input indeks wisata. Hasil pemetaan didapatkan digitasi dari setiap objek dan fasilitas wisata di Pulau Tegal ke dalam bentuk shapefile (.shp) serta informasi ditampilkan pada attribute table layer. WebGIS digunakan sebagai media penyaji peta SIG yang mudah diakses dan disesuaikan tampilannya dengan library JavaScript Leaflet (open source). Peta Sistem Informasi Geografis memberikan kemudahan bagi masyarakat dalam menyampaikan dan mencari informasi wisata di Pulau Tegal.

Item Type: Article
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Depositing User: AHMAD HERI
Date Deposited: 17 Dec 2021 02:05
Last Modified: 17 Dec 2021 02:05
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/37350

Actions (login required)

View Item View Item