Kamal, Muhammad and Pramono, Eko and Hadi, Muhammad Syamsoel and Kukuh, Setiawan PENGARUH APLIKASI GIBERELIN TERHADAP DAYA KECAMBAH BENIH SORGUM (Sorghum bicolor (L.)Moench) YANG TELAH MENGALAMI KEMUNDURAN. [Experiment] (Unpublished)
|
Text
Laporan hasil penelitian sorgum Mandiri (FP).pdf Download (562kB) | Preview |
Abstract
Ketersediaan benih bermutu merupakan prasyarat utama dalam pengembangangan tanaman sorgum. Deraan etanol dapat digunakan untuk menguji tingkat daya simpan benih. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas aplikasi giberelin untuk menstimulir perkecambahan benih sorgum yang telah mengalami kemunduran). Peneliatian ini akan dilaksanakan di Labroratarium Benih dan Pemuliaan tanaman Universitas Lampung pada bulan Juni sampai Nopember 2021. Perlakuan disusun secara faktorial dengan genotipe sorgum sebagai faktor pertama dan konsentrasi giberelin sebagai faktor kedua. 10 genotipe sorgum akan dievaluasi. Hasilpenelitian menunjukkan bahwa aplikasi giberelin dengan konsentrasi 40—70 ppm tampaknya dapat meningkatkan daya kecambah benih-benih sorgum yang telah mengalami kemunduran.
Item Type: | Experiment |
---|---|
Subjects: | S Agriculture > S Agriculture (General) |
Divisions: | Fakultas Pertanian (FP) > Prodi Agronomi dan Hortikultura |
Depositing User: | MUHAMMAD SYAMSOEL HADI |
Date Deposited: | 12 Nov 2021 09:43 |
Last Modified: | 12 Nov 2021 09:43 |
URI: | http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/36526 |
Actions (login required)
View Item |