amelia, rissa and Harpeni, Esti and Fidyandini, Hilma Putri (2021) PENGGUNAAN EKSTRAK DAUN JAMBU BIJI (Psidium guajava Linnaeus) SEBAGAI IMUNOSTIMULAN IKAN MAS (Cyprinus carpioL) YANG DIINFEKSI MOTILE AEROMONAS SEPTICEMIA. Journal of Aquatropica Asia, 6 (2). ISSN 2721-7574

[img]
Preview
Text
2021_Rissa_EH_HPF_PENGGUNAAN EKSTRAK DAUN JAMBU BIJI (Psidium guajava Linnaeus) SEBAGAI IMUNOSTIMULAN IKAN MAS (Cyprinus carpio L) YANG DIINFEKSI MOTILE AEROMONAS SEPTICEMIA.pdf

Download (573kB) | Preview
Official URL: https://journal.ubb.ac.id/index.php/aquatropica/ar...

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh berbagai konsentrasi pemberian ekstrak daun jambu biji Psidium guajavadalam pencegahan penyakit Motile Aeromonas Septicemiapada ikan mas (Cyprinus carpio). Ikan mas total 150 ekor, panjang 9-11 cm dengan kepadatan 10 ekor/ akuarium. Penelitian ini menggunakan rancangan acak lengkap dengan 5 perlakuan 3 ulangan yaitu (K+) tanpa ekstrak daun jambu biji Psidium guajavadiuji tantang dengan Aeromonas hydophila, (K-) tanpa ekstrak daun jambu biji Psidium guajavatanpa diuji tantang dengan Aeromonas hydrohila, (A) pemberian ekstrak daun jambu biji Psidium guajavasebanyak 125 ppm, (B) pemberian ekstrak daun jambu biji Psidium guajavasebanyak 250 ppm, (C) pemberian ekstrak daun jambu biji Psidium guajavasebanyak 500 ppm selama 23 hari. Parameter yang diamati meliputi total leukosit, differensial leukosit, kadar hematocrit, eristrosit, hemoglobin, aktivitas fagositosis (AF), indeks fagositosis (IF), tingkat perlindungan relative (RPS), kelangsungan hidup (SR) dan kualitas air. Data dianalisi dengan selang kepercayaan 95% dan dilanjutkan dengan uji Duncan. Parameter menunjukkan berbeda nyata (P<0,05) dengan diberi esktrak daun jambu biji Psidium guajavayaitu total leukosit, eritrosit, differensial leukosit, hemoglobin, AF, IF dan RPS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberian ekstrak daun jambu biji Psidium guajavakonsentrasi 250 ppm merupakan perlakuan terbaik untuk meningkatkan respon imun non spesifik pada ikan mas.Kata Kunci: Psidium guajava, Cyprinus carpio, Aeromonas hydrophilla

Item Type: Article
Subjects: S Agriculture > SH Aquaculture. Fisheries. Angling
Divisions: Fakultas Pertanian (FP) > Prodi Budidaya Perairan
Depositing User: M.Si Hilma Putri Fidyandini
Date Deposited: 12 Nov 2021 01:08
Last Modified: 12 Nov 2021 01:08
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/36318

Actions (login required)

View Item View Item