Pandjaitan, Dorothy Rouly H. and paujiah, sipa and wulan, mutiasari nur PEMBERDAYAAN EKONOMI PEREMPUAN MELALUI PELATIHAN BUSINESS MODEL CANVAS PADA PRODUK ECO-FRIENDLY. In: Stabek 5. (Submitted)

[img]
Preview
Text (SEMINAR NASONAL STABEK 5 FEB UNILA)
LAPORAN AKHIR_PKM_Dr. Dorothy RHP.pdf - Accepted Version

Download (11MB) | Preview

Abstract

Pengabdian Kepada Masyarakat (PkM) yang dilaku memberikan pengetahuan kepada Jamaah Majelis Taklim tentang Business Model Canvas agar dapat diterapkan baik dalam pemetaan kewirausahaan kecil, dan menengah keatas secara merata untuk mengembangkan usaha dalam mendapatkan laba usaha yang maksimal, serta dapat bertahan dalam kompetisi yang ada. Manfaat yang akan diperoleh sesudah diadakannya pengabdian ini adalah menumbuhkan jiwa kewirausahaan bagi Jamaah Majelis Taklim, meningkatkan pengetahuan Jamaah Majelis Taklimtentang manajemen strategi bisnis dengan Business Model Canvas dan meningkatkan kesejahteraan Business Model Canvas. Kegiatan PkM ini dihadiri oleh 22 Majelis Taklim Pondok Pesantren Ishlahul 'Ulum. Kegiatan ini menggunakan pendekatan partisipatif melalui pendekatan langsung, Majelis taklim sangat antusias untuk mengikuti kegiatan ini. Pertanyaan – pertanyaan yang diajukan oleh majelis taklim sangat terkait dengan materi PkM yang merupakan materi baru bagimajelis taklim. Sebelum diberi materi, peserta terlebih dahulu mengisi kuesioner untuk mengetahui sejauh mana pemahaman peserta tentang business model canvas. Setelah diberikan materi kewirausahaan dengan menggunakan model canvas, para peserta lebih memahami dan mengetahui manfaat pelatihan guna menciptakan kegiatan usaha yang inovatif berbasis kompetensi wilayah. Kata Kunci: Pelatihan kewirausahaan, inovasi, business model canvas

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Subjects: A General Works > AC Collections. Series. Collected works
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Prodi Manajemen
Depositing User: Dr DOROTHY ROULY PANDJAITAN
Date Deposited: 11 Nov 2021 03:23
Last Modified: 11 Nov 2021 03:23
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/35892

Actions (login required)

View Item View Item