Dewi, Fajar Gustiawaty (2020) MODEL PENGAMBILAN KEPUTUSAN IRRASIONAL PENGGUNA INFORMASI AKUNTANSI (BUKTI EMPIRIS RISET AKUNTANSI KEPERILAKUAN). Pusaka Media, Bandar Lampung. ISBN 978-623-6569-42-9
|
Text
Model Pengambilan Keputusan.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
Perkembangan akuntansi keperilakuan dapat dilihat dari banyaknya penelitian yang telah dilakukan di berbagai bidang akuntansi. Tidak hanya bidang Akuntansi Manajemen, Akuntansi Keperilakuan telah merambah bidang akuntansi lainnya seperti: Auditing, Akuntansi Keuangan, Perpajakan, dan Sistem Pengendalian Manajemen. Semua bidang akuntansi tersebut tidak terlepas dari pengambilan keputusan. Buku ini mencoba mengusulkan model pengambilan keputusan dilihat dari bukti empiris di bidang akuntansi keperilakuan. Penulis akan menjelaskan penyebab keputusan yang tidak rasional yang dapat berdampak pada kegagalan organisasi di masa yang akan datang. Dengan memahami faktor-faktor determinan pengambilan keputusan, maka diharapkan akan meningkatkan rasionalitas dari sebuah keputusan. Buku ini menggunakan hasil penelitian yang telah dilakukan pada topik terkait agar dapat menjadi referensi untuk pengembangan ilmu akuntansi ini ke depannya.
Item Type: | Book |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Prodi Akuntansi |
Depositing User: | FAJAR GUSTIAWATY DEWI |
Date Deposited: | 03 Jun 2021 01:03 |
Last Modified: | 03 Jun 2021 01:03 |
URI: | http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/31730 |
Actions (login required)
View Item |