Suharno, Suharno (2020) MENEMBUS SALJU MENGGAPAI CITA. TALENTA INDONESIA MANDIRI (TIM). ISBN 978-602-1025-23-9

[img]
Preview
Image
WhatsApp Image 2021-03-03 at 15.07.56.jpeg

Download (130kB) | Preview

Abstract

Buku “Menembus Salju Menggapai Cita”: Biografi Muhajir Utomo ini menceritakan parjalanan panjang Prof. Ir. Muhajir Utomo, Ph.D., M.Sc. seorang anak transmigran dalam rangka mewujudkan cita-citanya. Penulis menyusun buku biografi ini karena rasa penghormatan yang tinggi pada Prof. Ir. Muhajir Utomo, Ph.D., M.Sc. yang merupakan seorang pejuang yang dapat dijadikan panutan oleh penulis. Penulis berharap dengan terbitnya buku in, bahwa liku-liku perjuangan kehidupan Muhajir dapat dijadikan motivasi kehidupan perjuangan anak bangsa. Perjuangan untuk sukses bisa dimulai dengan “modal dengkul” artinya modal kehidupan yang sangat sederhana dengan kondisi fisik dan harta yang sangat “pas-pasan”. Dengan demikian mudah-mudahan buku ini dapat menimbulkan motivasi pembacanya. Pembaca yang masih mudah dapat mengambil contoh untuk berjuang. Pembaca ang sudah lanjut usia dapat menjadikan bahan nasehat pada generasi muda. Selanjutnya penuslis mengucapkan terima kasih pada Ibu Maria Harjani Sanusi, S.T. dan Bapak Budi Sutedjo Dharma Oetomo, S.Kom., M.M. yang berusaha memberi semangat penuslisan buku ini dan mendampingi sampai terselesaikannya buku ini. Kepada semua pembaca kami mohon kritik dan saran yang membangun untuk perbaikan atas segala kesalahan yang dijumpai.

Item Type: Book
Subjects: A General Works > AZ History of Scholarship The Humanities
Depositing User: SUHARNO
Date Deposited: 04 Mar 2021 03:23
Last Modified: 04 Mar 2021 03:23
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/28175

Actions (login required)

View Item View Item