Wati, Rahmi Ria (2020) DIMENSI KELUARGADALAM PERSPEKTIFDOKTRIN ISLAM DI INDONESIA. Pusaka Media Press, Bandar Lampung. ISBN 978-6237-560-52-4

[img]
Preview
Text
DIMENSI KELUARGA DALAM PERSPEKTIF.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Menurut terminologi kata nikah berasal dari bahasa Arab yaitu nikaahun yang merupakan masdar atau kata asal dari kata nakaha. Sinonimnya tazawwaja kemudian diterjemahkan dalam bahasa indonesia sebagaimana yang disebut perkawinan. Sedangkan secara bahasa kata nikah berarti adh-dhammu wattadkhul (bertindih dan memasukkan). Perkawinan menurut istilah sama dengan kata “nikah” dan kata “zawaj”.

Item Type: Book
Uncontrolled Keywords: hukum islam syariah
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum (FH) > Prodi Ilmu Hukum
Depositing User: Mrs. WATI RAHMI RIA
Date Deposited: 01 Feb 2021 04:59
Last Modified: 01 Feb 2021 04:59
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/27569

Actions (login required)

View Item View Item