ambya, ambya (2020) Transformasi Alokasi Dana Desa terhadap Ketimpangan Pendapatan dan Wilayah Perdesaan di Indonesia. Jurnal Ekonomi Pembangunan, 9 (1). pp. 15-23. ISSN 23029595

[img]
Preview
Text
84-Research Results-488-1-10-20200722.pdf

Download (417kB) | Preview
Official URL: http://jurnal.feb.unila.ac.id/index.php/jep

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tranformasi alokasi dana desa yang sudah digulirkan pemerintah sejak tahun 2015 terhadap efektivitas penanggulangan kemiskinan dan pengurangan ketimpangan pendapatan dan wilayah di berbagai provinsi di Indonesia. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang diperoleh dari Badan Pusat Statistik, Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi serta Kementerian Keuangan dengan metode deskriptif melalui pendekatan kuantitatif. Hasil dari analisis dariberbagai literatur menunjukkan bahwa dana desa telah memberikan kontirbusi positif dalam mengurangi angka kemiskinan di perdesaan dimana angka kemiskinan di perdesaan turun sebesar 1.7 %.Selain itu, berdasarkan indeks Wiliamson, indeks ini turun dari 0,782 pada 2015 menjadi 0,593 pada 2018. Diharapkan bahwa studi ini akan menjadi awal studi pembangunan berkelanjutan untuk melakukan penyelidikan lebih lanjut mengenai efektivitas dana desa di berbagai indikator lain seperti penciptaan lapangan kerja, mengurangi ketimpangan dan mengurangi tingkat urbanisasi.

Item Type: Article
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Prodi Ekonomi Pembangunan
Depositing User: Dr Ambya S.E., M.Si.
Date Deposited: 18 Nov 2020 07:59
Last Modified: 18 Nov 2020 07:59
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/26049

Actions (login required)

View Item View Item