Nukmal, Nismah KEBERADAAN SERANGGA MALAM BERDASARKAN EFEK WARNA LAMPU PADA LIGHT TRAP di KEBUN RAYA LIWA. Bioma : Berkala Ilmiah Biologi. ISSN 1410-8801 (Submitted)
|
Text
JURNAL ANNISA FARADILA.pdf Download (585kB) | Preview |
Abstract
Serangga memiliki tingkat keanekaragaman dan daya adaptasi tinggi serta sensitif terhadap cahaya. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Oktober - November 2019 di Taman Araceae KRL dengan tujuan untuk mengetahui perbedaan jumlah serangga malam berdasarkan warna light trap (biru, kuning, merah dan putih) yang terperangkap di KRL. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah Purposive Sampling. Serangga yang diperoleh kemudian diidentifikasi untuk mengetahui ordo dan family menggunakan buku identifikasi Borror. Hasil penelitian menunjukkan bahwa serangga malam paling banyak ditemukan pada lampu biru sebanyak 457 ekor (66,7%) dan paling sedikit ditemukan pada lampu merah sebanyak 19 ekor (2,8 %). Pada uji korelasi nilai R2 = 0,957 (95,7 %) menunjukkan bahwa intensitas cahaya berkorelasi positif terhadap jumlah serangga malam yang didapat.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Q Science > QL Zoology |
Divisions: | Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) > Prodi Magister Ilmu Biologi |
Depositing User: | Ph.D Nismah Nukmal |
Date Deposited: | 18 Nov 2020 04:52 |
Last Modified: | 18 Nov 2020 04:52 |
URI: | http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/25981 |
Actions (login required)
View Item |