Junaidi, Junaidi (2013) Komputerisasi Alat Ukur V-R Meter untuk Karakterisasi Sensor Gas Terkalibrasi NI DAQ BNC-2110. Jurnal Teori dan Aplikasi Fisika, 1 (1). pp. 59-64. ISSN 2303-016X

[img]
Preview
Text
Junaidi-2013-Komputerisasi Alat Ukur V-R Meter untuk Karakterisasi.pdf

Download (751kB) | Preview
Official URL: http://jurnal.fmipa.unila.ac.id/index.php/jtaf/art...

Abstract

Telah dikembangkan sebuah alat ukur dengan biaya rendah berbasis mikrokontroler untuk mengukur parameter secara optik dari sensor gas amonia berbasis polimer. Dalam penelitian ini, parameter secara optik ditampilkan dalam bentuk tegangan keluaran dari sebuah fotodioda dan hambatan sensor gas. Tujuan dalam penelitian ini adalah membuat alat ukur secara otomatis dan real time untuk mengkarakteristik sensor gas yang terkalibrasi dengan National Instrument Data Acquisition (NI DAQ) tipe BNC-2110. Hasil validasi menunjukkan bahwa tingkat akurasi dari alat ukur V-R meter sangat tinggi dengan ralat pengukuran sebesar -0,6%. Alat ukur V-R meter memiliki range pengukuran 0-4,96 volt untuk tegangan dan 0 – 20 Mohm untuk resistansi dengan toleransi/tingkat ketelitian ±0,005 volt. Alat ukur V-R meter yang dibuat dapat mengukur tegangan dan hambatan listrik dengan sangat baik seperti NI DAQ tipe BNC-2110. Kata kunci: alat ukur, mikrokontroler, sensor gas, NI DAQ

Item Type: Article
Subjects: Q Science > QC Physics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) > Prodi Fisika
Depositing User: Dr. JUNAIDI
Date Deposited: 31 May 2017 08:28
Last Modified: 31 May 2017 08:28
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/2291

Actions (login required)

View Item View Item