Suharti, Bangun and Karima, Agnesia Dian and Bifari, Iqbal Al (2020) STRATEGI PROMOSI PARIWISATA PUNCAK MAS KOTA BANDAR LAMPUNG. METAKOM, 4 (1). pp. 1-13. ISSN 2443-3691
|
Text
66-Article Text-207-1-10-20200504.pdf Download (409kB) | Preview |
|
Text
54 Download (4kB) |
Abstract
Puncak Mas merupakan salah satu tempat wisata unggulan di kota Bandar Lampung, Hal ini terlihat dari antusiasme masyarakat untuk datang berkunjung ke Puncak Mas, Pencapaian Puncak Mas dalam menarik kunjungan masyarakat, tercatat mencapai 6,000 hingga 7,000 pada libur akhir pekan, Penelitian ini ingin mengetahui bagaimana strategi promosi yang dilakukan oleh pengelola tempat wisata Puncak Mas, Penelitian ini menggunakan tempat wisata Muncak teropong laut sebagai pembanding, Data dalam penelitian ini didapatkan dengan melakukan wawancara dengan pengelola Puncak Mas dan sedikit dengan Muncak Teropong Laut, Observasi dan dokumentasi dilakukan untuk pembuktian lapangan, Pengunjung yang di wawancarai hanya untuk crosscheck data hasil wawancara dengan pengelola, Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa strategi promosi yang dilakukan oleh Puncak Mas telah sesuai dengan konsep marketing mix, dengan memadukan 4 unsur P, yaitu product, price, place dan promotions, Promosi menggunakan media social dan media digital sesuai tuntutan jaman telah dilakukan oleh manajemen sekaligus pemilik (owner] Puncak Mas, Kata kunci : Puncak Mas, Strategi Promosi, Marketing Mix
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) > Prodi Komunikasi |
Depositing User: | BANGUN SUH |
Date Deposited: | 09 Jun 2020 07:26 |
Last Modified: | 09 Jun 2020 07:26 |
URI: | http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/22117 |
Actions (login required)
View Item |