Ragendra, Agustina and Arminda, Fakhira and Rodiani, Rodiani and Zulkarnaen, Muhammad (2020) PEMBERIAN SUPLEMENTASI VITAMIN D DALAM UPAYA PREVENTIF PREEKLAMPSIA. In: ROSADE Ke 3 Lampung 2020, 14 Februari 2020, Bandar Lampung. (Submitted)

[img]
Preview
Text
Poster Suplementsi Vit D.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Adanya manfaat pemberian vitamin D sebagai upaya preventifpreeklampsia, dan vitamin D terbukti lebih efektif dalam mencegahpreeklampsia dibandingkan kalsiumkombinasi vitamin D, dan kalsium.Dosis Vitamin D untuk ibu hamil yang normal dibutuhkan 400 U/hari,Dosis ibu hamil berisiko tinggi adalah 800 U/hari + kalsium, dan dosis ibuhamil dengan defisiensi vitamin D diberikan kolekalsiferol 20.000U/Minggu atau Ergokalsiferol 10.000 U 2x/ Minggu selama 4-6 minggu

Item Type: Conference or Workshop Item (Poster)
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: Fakultas Kedokteran (FK) > Prodi Pendidikan Dokter
Depositing User: RODIANI
Date Deposited: 04 Jun 2020 07:36
Last Modified: 04 Jun 2020 07:36
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/21789

Actions (login required)

View Item View Item