Marizka Putri, Aftria and ratna dewi, puspita sari (2016) KehamilanAtermdengan Riwayat Pecah Ketuban danPresentasi Bokong. medical profession journal of lampung university, 5 (1). pp. 91-96. ISSN 2339-1227

[img]
Preview
Text
MARIZKA_PUTRI_1118011074_2016_06_05_17_38_57_498 (1) (1).pdf

Download (561kB) | Preview
Official URL: http://jukeunila.com/wp-content/uploads/2016/06/vo...

Abstract

Presentasi bokong merupakan keadaan dimana janin terletak memanjang dengan kepala di fundus uteri dan bokong di bawah kavum uteri.Angka kejadian presentasi bokong jika dihubungkan dengan paritas ibu maka kejadian terbanyak adalah pada ibu dengan multigravida dibanding pada primigravida.Seorang wanitaberusia 15 tahun dengan keluhan akan melahirkan dengan anak letak sungsang. Pasien mengeluh perut mulas yang menjalar kepinggang sejak 7 jam yang lalu, hilang timbul, semakin lama semakin sering dan kuat. Terapi yang dilakukan kemudian adalah observasi tanda vital ibu, his, denyut jantung janin.Pasien diberikan IVFD RL gtt xx/menit, ampisilin 3x1 gr IV, evaluasi dengan partograf WHO modifikasi dan rencana partus pervaginam. Seorang wanita G3P2A0 hamil 40 minggu inpartu kala 1 fase aktif dengan riwayat pecah ketuban(+) 7 jam, janin tunggal hidup dengan presentasi bokong.Pemilihan partus pervaginam pada kasus ini sudah tepat sesuai dengan kriteria Indeks Zatuchni Andros dimana indeks Zatuchni-Andros pada kasus ini adalah 7.

Item Type: Article
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: Fakultas Kedokteran (FK) > Prodi Pendidikan Dokter
Depositing User: dr, Sp.OG RATNA DEWI PUSPITA SARI
Date Deposited: 31 May 2017 02:16
Last Modified: 31 May 2017 02:16
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/2132

Actions (login required)

View Item View Item