ALAMI, FIKRI (2017) PEMBUATAN SOFTWARE ANALISIS DAN DESAIN LENTUR BALOK BETON DITULANGI FIBER REINFORCED POLYMER (FRP) MEMAKAI PROGRAM BORLAND DELPHI. LPPM UNILA. (Unpublished)

[img]
Preview
Image
PengesahanPenelitianDosenMuda.jpg

Download (1MB) | Preview

Abstract

Fiber Reinforced Polymer (FRP) merupakan material yang sudah cukup lama dipergunakan dalam bidang teknik sipil sebagai perkuatan struktur (ACI 440.2R, 2008). Namun penggunakan material ini baru mulai di gunakan di Indonesia dalam satu dekade terakhir ini karena merupakan material import dan mahal harganya. Keuntungan material ini dibandingkan dengan baja tulangan adalah sifatnya yang tahan terhadap korosi, kekuatan yang tinggi dan ringan, serta tidak menghantarkan daya listrik sehingga cocok untuk dipergunakan sebagai pengganti tulangan baja di dalam struktur beton. Berdasarkan uraian di atas, maka pemanfaatn teknologi komputer akan sangat membantu para insinyur dalam melakukan analisis dan perhitungan dalam mendesain beton yang ditulangi secara internal oleh FRP. Selain itu iterasi maupun cara coba-coba dapat dilakukan dengan komputer secara cepat dan akurat sehingga akan memberikan efisiensi waktu juga.

Item Type: Other
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Teknik (FT) > Prodi Teknik Sipil
Depositing User: FIKRI ALAMI
Date Deposited: 29 May 2017 08:08
Last Modified: 29 May 2017 08:08
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/1850

Actions (login required)

View Item View Item