Warganegara, Arizka (2015) Penilaian Rekan Sejawat Banjir dan Pemindahan Pusat Pemerintahan. Banjir dan Pemindahan Pusat Pemerintahan.

[img]
Preview
Text
Banjir dan Pemindahan.pdf

Download (126kB) | Preview
Official URL: http://mediaindonesia.com/read/detail/410-banjir-d...

Abstract

BANJIR yang melanda sejumlah daerah di Indonesia, termasuk di ibu kota negara, menjadi sebuah fenomena yang di antara atau in between lumrah dialami beberapa kota besar dunia. Banjir bahkan menjadi tema penting dalam studi politik lingkungan di era kekinian. Bahkan, sosiolog sekaliber Lord Anthony Giddens, mantan Direktur London School of Economic, menulis buku khusus yang membahas soal fenomena perubahan iklim yang berjudul The Politics of Climate Change. Banjir sebagai sebuah fenomena yang sebenarnya multidimensi dan melintas batas kepentingan. Sebagai fenomena alam, banjir juga punya dimensi sosial bahkan dimensi politik. Kita tidak bisa bayangkan bahwa persoalan banjir hanyalah persoalan yang harus diletakkan sebagai tanggung jawab politisi saja. Banjir adalah fenomena yang harus menjadi concern bersama publik, kontribusi terhadap peru sakan lingkungan bukan hanya dilakukan oleh para pebisnis yang mengekspansi lingkungan hidup, melainkan juga rakyat biasa yang membuang sampah sembarangan.

Item Type: Article
Additional Information: x
Uncontrolled Keywords: x
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GE Environmental Sciences
H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) > Prodi Ilmu Pemerintahan
Depositing User: ARIZKA WAR
Date Deposited: 07 Feb 2020 01:31
Last Modified: 07 Feb 2020 01:31
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/17831

Actions (login required)

View Item View Item