Suripto, Suripto (2011) STRATEGI PENCIPTAAN NILAI PADA SEKTOR PUBLIK DENGAN PENERAPAN BALANCE SCORECARD PADA LEMBAGA PENDIDIKAN : PENGUKURAN KINERJA ADMINISTRATOR KAMPUS. Jurnal Keuangan dan Perbankan, 15 (3).

[img]
Preview
Text
Balance Scorecard Perguruan Tinggi-dikonversi.pdf

Download (126kB) | Preview

Abstract

Secara tradisional pengukuran kinerja suatu organisasi, terutama organisasi bisnis menggunakan ukuran keuangan sebagai dasar pertanggungjawaban dan untuk diperbandingkan. Pendekatan keuangan ini kurang mendukung investasi jangka panjang, karena selama ini pendekatan ini hanya bertujuan untuk meningkatkan tingkat pengembalian jangka pendek untuk mempengaruhi harga saham>Pendekatan keuangan atau kuantitatif sangat mudah digunakan untuk mengevaluasi investasi, terutama yang berhubungan dengan investasi yang lebih, besarnya tingkat pengembalian dapat dengan mudah diukur atau dihitung. Begitu juga pendekatan kuantitatif sangat sulit mengukur investasi yang kurang dalam asset yang intangible , misalnya : proses inovasi, kepuasan pelanggan dan pengembangan proses. (Porter, 1992)

Item Type: Article
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) > Prodi Administrasi Bisnis
Depositing User: SURIPTO
Date Deposited: 16 Oct 2019 03:02
Last Modified: 16 Oct 2019 03:02
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/14477

Actions (login required)

View Item View Item