Armijon, Armijon and Yohannes, Yohannes and Murdapa, Fauzan and Dewi, Citra and Fadly, Romi (2012) BANTUAN TEKNIS ANALISIS DAN PEMBUATAN PETA CITRA SATELIT KEC. BLAMBANGAN UMPU DAN KEC. WAY TUBA. Lembaga Pengabdian Kepada Masyarakat Unila. (Unpublished)

[img]
Preview
Text (Laporan Pengabdian Peta Citra Blambangan Umpu dan Way Tuba)
Laporan Peta Citra Blambangan Umpu Way Tuba for REPO.pdf

Download (5MB) | Preview
Official URL: https://armijon.com/

Abstract

Pelaksanaan kegiatan Bantuan Teknis Analisis dan Pembuatan Peta Citra Satelit Kec. Belambangan Umpu dan Kec. Way Tuba dilaksanakan sebagai bentuk dukungan Universitas Lampung dalam hal ini Fakultas Teknik, Jurusan Teknik Sipil, Program Studi Diploma Ill Teknik Survei dan Pemetaan terhadap perencanaan pengembangan kawasan kota terpadu mandiri (KTM) di kecamatan Way Tuba dan rencana pengembangan kawasan perkotaan di kecamatan Blambangan Umpu. Kegiatan inl dilaksanakan dari tanggal 11 sampai dengan 13 November 2011. Tim pelaksana terdiri dari Armijon, S.T., M.T. sebagai Ketua, dan 4 anggota yaitu : Ir. Yohannes, M.T., Ir. Fauzan Murdapa, M.T., Citra Dewi, S.T.,M.Eng., Romi Fadly, S.T. . Kegiatan teknis ini meliputi beberapa hal, yaitu Penajaman citra (dilakukan oleh Armijon, S.T., M.T), Koreksi geometrik (dilakukan oleh Ir. Yohannes, M.T.), lnterpretasi citra (dilakukan oleh Ir. Fauzan Murdapa, M.T.), Klasifikasi citra (dilakukan oleh Citra Dewi, S.T.,M.Eng.) dan Kartografi (dilakukan oleh Romi Fadly, S.T.). Hasil koreksi geometrik dari pengolahan citra ALOS yang akan dibuat peta citra satelit diperoleh nilai RMSE sebesar 0, 797 piksel. Hal tersebut memenuhi syarat ketelitian untuk pembuatan peta citra satelit yaitu nilai RMSE > 0.5 piksel.

Item Type: Other
Uncontrolled Keywords: Peta Citra Satelit, Belambangan Umpu dan Way Tuba, Citra ALOS
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknik (FT) > Prodi D3 Survey dan Pemetaan
Depositing User: Armijon Armijon
Date Deposited: 12 Aug 2019 09:08
Last Modified: 12 Aug 2019 09:08
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/13801

Actions (login required)

View Item View Item