Purwanto Putra, Purwanto and Arnila Purnamayanti, AP and Eri Maryani, Eri Maryani (2022) ARCHIVUM EST POTENTIA" UPT Kearsipan Unila: Implementasi Penyelenggaraan Kearsipan Sebagai Sumber Informasi Dan Memori Kolektif Universitas Lampung. FISIP Universitas Lampung. (Unpublished)

[img]
Preview
Text
Purwanto Putra_FISIP_PD_UPT Kearsipan Unila_final_Laporan Akhir_12_9_2022_Print.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Isu mengenai penyelenggaraan kearsipan perguruan tinggi sedang menjadi sorotan. Keumuman yang terjadi dibanyak tempat seringkali berjalan belum optimal. Salah satu yang jadu persoalan yaitu minimnya pemahaman para pengambil kebijakan dan besarnya tugas dan tanggung jawab institusi kearsipan dalam untuk melakukan tugas ini. Penyelenggaraan kearsipan yang sesuai dengan prinsip, kaidah dan standar sebagaimana amanat Undang-Undang Nomor 43 Tahun 2009 tentang Kearsipan yaitu keseluruhan kegiatan kearsipan yang meliputi kebijakan, pembinaan kearsipan, dan pengelolaan arsip dalam suatu sistem kearsipan nasional yang didukung oleh sumber daya manusia, prasarana dan sarana, serta sumber daya lainnya. Ada tantangan yang berasal dan perkembangan teknologi dan informasi yang terlalu mengarahkan agar praktik kearsipan menjadi serba elektronik atau digital yang pada realitanya malahan seringkali membuat pengembangan institusi kearsipan perguruan tinggi menjadi salah arah, anti-tesis atau jauh dari ideal.

Item Type: Other
Subjects: Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z665 Library Science. Information Science
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) > Prodi Komunikasi
Depositing User: M.A Arnila Purnamayanti
Date Deposited: 12 May 2023 07:07
Last Modified: 12 May 2023 07:07
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/51483

Actions (login required)

View Item View Item