Hidayatullah, Riyan (2019) Bahasa Musik dalam Pembelajaran: Metode Kodály sebagai Alat untuk Berkomunikasi dalam Ansambel. AKSARA, 20 (1). pp. 25-34. ISSN 1411-2051

[img] Text
939

Download (18kB)
[img]
Preview
Text
jurnal aksara april 2019.pdf

Download (266kB) | Preview

Abstract

Abstract. In music learning, the term ‘notation’ is used to refer to the means of communication, which consists of grand staff and numbered notations. However, the method that is widely used by music teachers in music ensemble classes is the Kodály Method. This study was aimed at investigating students’ ability to perform Kodály hand sign technique, which was conducted in Dance Education Study Program, Lampung University. It adopted a descriptive-qualitative approach. The data were taken from a lecture sub-topic of “melody”, which was then compared to the sub-topic of “rhythmic”. The results showed that students understood and received the Kodály technique material more quickly. In conclusion, the students found it much easier to perform the Kodály hand sign technique than the grand staff notation in ensembles because the technique emphasized on hand rote which was then applied to a pianika or recorder. Keywords: Kodály method, music language, ensembles Abstrak. Dalam pembelajaran musik, alat komunikasi yang digunakan disebut dengan notasi. Notasi yang umumnya dikenal adalah notasi balok (the grand staff) dan notasi angka. Namun, dalam pembelajaran kelas ansambel musik metode yang banyak dipakai guru-guru musik adalah metode Kodály. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar mahasiswa mampu mempergunakan teknik hand sign milik Kodály dalam pembelajaran musik bagi mahasiswa Pendidikan Tari di Universitas Lampung. Metode dalam penelitian ini adalah deskriptif dengan paradigma kualitatif. Data yang menjadi fokus analisis adalah sub materi ajar dalam perkuliahan teori dasar musik tentang “melodi” dan membadingkan dalam materi “ritmik”. Hasil dalam penelitian ini menunjukan mahasiswa lebih cepat menerima materi teknik Kodály . Kesimpulannya mahasiswa mudah mempraktikan penggunaan teknik hand sign (Kodály) dalam ansambel daripada menggunakan metode penotasian not balok. Hal itu dikarenakan teknik hand sign dalam metode Kodály menekankan pada hafalan bentuk tangan dan menerapkannya dalam alat musik pianika atau rekorder. Kata kunci: metode Kodály, bahasa musik, ansambel

Item Type: Article
Subjects: M Music and Books on Music > M Music
M Music and Books on Music > ML Literature of music
M Music and Books on Music > MT Musical instruction and study
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) > Prodi Pendidikan Seni Drama, Tari dan Musik
Depositing User: Riyan Hidayatullah
Date Deposited: 09 Apr 2019 06:57
Last Modified: 09 Apr 2019 06:57
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/11090

Actions (login required)

View Item View Item