Pandjaitan, Dorothy Rouly H. (2018) THE CONSUMER ATTITUDE TOWARDS ONLINE SHOPPING AN APPLICATION OF TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (SIKAP KONSUMEN DALAM BELANJA ONLINE PENERAPAN MODEL PENERIMAAN TEKNOLOGI). In: The 19th MIICEMA Conference, 17-18 Oktober 2018, Mercure Hotel, Pontianak, Indonesia. (Submitted)

[img] Text
Paper Dorothy Pandjaitan-MIICEMA-2018.doc

Download (126kB)

Abstract

ABSTRACT The development of the technology has brought an impact towards human behavior change. The presence of the technology provides an understanding of the features offered to perform the online activities in order to fulfil the needs of human easily. The research purposes to test the attitude of the consumer in online shopping. The data used was primary data. The technique of the data collection was done through questionnaire. The population in this research is the society who has ever bought both product and services through the internet, while the sampling technique uses the purposive sampling aroung 200 respondents. In order to find out the relationship between the variables, then the statistic test and data processing was done by applying the Partial Least Square (smart PLS 3.0). The result of the research shows that the perceptions of the convenience of the use of the internet are significantly related to the consumers attitudes in online shopping. It proves that the consumer attitudes have not realized yet the convenience and the usefulness also the risk perception in deciding to re-use the online shopping sites. The convenience and the risk still become the factors that make the consumers conduct the online transaction and it could be explained fully through the TAM model. Keywords: attitudes, technology acceptance model (TAM), convenience perception, usefulness perception, risk perception, intention to shop towards certain shopping online sites. ABSTRAK SIKAP KONSUMEN DALAM BELANJA ONLINE PENERAPAN MODEL PENERIMAAN TEKNOLOGI Penelitian ini bertujuan untuk menguji sikap konsumen dalam berbelanja online. Data yang digunakan adalah data primer. Adapun tehnik pengumpulan datanya digunakan melalui kuesioner. Populasi dalam penelitian ini adalah masyarakat yang pernah melakukan pembelian barang dan jasa menggunakan internet, sedangkan tehnik sample menggunakan purposive sampling sebanyak 200 responden. Untuk melihat hubungan antar variabel digunakan melalui uji statistik dan pengolahan data dilakukan dengan menggunakan Partial Least Square (smart PLS 3.0). Hasil penelitian menunjukkan bahwa: Persepsi kemudahan penggunaan berhubungan signifikan terhadap sikap konsumen dalam belanja online. Persepsi kegunaan berhubungan tidak signifikan terhadap sikap konsumen dalam belanja online persepsi resiko berhubungan tidak signifikan terhadap sikap sikap konsumen dalam belanja online. Persepsi kemudahan berhubungan signifikan terhadap niat belanja ulang pada situs online. Persepsi kegunaan berhubungan tidak sinifikan terhadap niat belanja ulang pada situs online. Persepsi resiko berpengaruh positif terhadap niat belanja ulang pada situs online. Sikap berhubungan tidak signifikan terhadap niat belanja ulang pada situs online. Hal ini membuktikan bahwa sikap konsumen belum menyadari bahwa kemudahan dan kegunaan serta resiko dalam memutuskan menggunakan kembali. Kemudahan dan resiko masih menjadi faktor yang membuat konsumen bertransaksi secara online dan sepenuhnya dapat dijelaskan melalui model TAM. Kata kunci : sikap , technology acceptance model (TAM), persepsi kemudahan, persepsi kegunaan,persepsi resiko, niat belanja ulang pada situs online

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Subjects: A General Works > AC Collections. Series. Collected works
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Prodi Manajemen
Depositing User: Dr DOROTHY ROULY PANDJAITAN
Date Deposited: 14 Nov 2018 07:02
Last Modified: 14 Nov 2018 07:02
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/9904

Actions (login required)

View Item View Item