Sumarja, FX (2012) Problematika Kepemilikan Tanah Bagi Orang Asing, Sebuah Tinjauan Yuridis- Filosofis. Hukum Agraria, 1 (1). Indepth Publishing, Bandarlampung. ISBN 978-602-18479-61

WarningThere is a more recent version of this item available.
[img] Text (Versi Lengkap)
buku-problematika_kepemilkan_tanah_bagi_orang_asing_2012.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (967kB)
Official URL: http://repository.lppm.unila.ac.id

Abstract

Di tengah maraknya sengketa lahan antara petani dengan perusahaan-perusahaan asing, penyelundupan hukum pertanahan dan penjualan pulau-pulau kecil kepada orang asing, buku ini memberikan penguatan terhadap larangan penguasaan tanah hak milik oleh pihak asing. Penguatan inipun menegaskan bahwa kepentingan Warga Negara Indonesia menjadi prioritas utama di atas segala kepentingan ekonomi, sosial dan politik. Diuraikan secara jelas berbagai problematika hukum kepemilikan tanah bagi orang asing, dan juga berisi pemikiran cerdas aktualisasi prinsip hak bangsa atas tanah dalam konteks pembangunan hukum nasional. Selain itu, diuraikan implikasi negatif atas peralihan tanah kepada orang asing yang terjadi dewasa ini, baik hak milik maupun hak penguasaan atas tanah lainnya, yang pada akhirnya menjadikan rakyat sebagai korban kebuasan ekomoni pemilik modal. Sehingga dalam buku ini seolah-olah ingin menggugat pemerintah atas ketidakonsistenan dan ketidaktegasan dalam melaksanakan UUPA, jangan sampai kesejahteraan rakyat jauh panggang daripada api. Selain itu, membaca buku ini dapat menimbulkan gairah nasionalisme para pembacanya, karena mengulas yuridiksi negara dalam bidang pertanahan.

Item Type: Book
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum (FH) > Prodi Magister Hukum
Depositing User: Sumarja FX sumarja
Date Deposited: 25 Jun 2018 02:35
Last Modified: 25 Jun 2018 02:35
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/7523

Available Versions of this Item

Actions (login required)

View Item View Item