Darni, Yuli and Utama, Swarna Dharma and Haviz, Muhammad and Lismeri, Lia and Utami, Herti (2023) Pengaruh Temperatur Gelatinisasi dan Penguat Selulosa Batang Sorgum Terhadap karakteristik Fisik dan Mekanik Bioplastik. Jurnal Teknologi dan Inovasi Industri, 4 (2). pp. 27-33. ISSN ISSN 2722-0184, e-ISSN 2722-0192

[img]
Preview
Text
Artikel JTI 78-163-1-SM Oktober 2023.pdf

Download (612kB) | Preview
Official URL: https://jtii.eng.unila.ac.id/index.php/ojs/index

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh suhu gelatinisasi campuran pati sorgum dengan gliserol, kitosan, dan batang sorgum terhadap karakteristik bioplastik sehingga dihasilkan bioplastik yang memiliki sifat mekanik dan sifat fisik yang menyerupai plastic komersial LDPE. Pada penelitian ini bioplastik dibuat dengan mencampurkan pati sorgum yang ditepungkan, kitosan sebagai biopolimer dan penguat menggunakan batang sorgum dengan variasi konsentrasi penguat (0,4, 0,6, 0,8, dan 1 gram), ukuran pati dan kitosan lolos ayakan 200 mesh dan waktu pengadukan 30 menit. Pada penelitian ini juga dilakukan variasi temperatur gelatinisasi pada 80 ˚C, 85 ˚C, dan 90 ˚C, konsentrasi plasticizer gliserol yang digunakan 20% berat dari berat total. Hasil penelitian yang terbaik diperoleh yaitu kuat tarik 8,34 MPa, pemanjangan 25,87%, dan modulus young 32,22 MPa, Penyerapan air 47%, densitas 1,57 g/ml, spectrum FTIR terdapat gugus O-H, C-H, C≡C dan N-H

Item Type: Article
Subjects: T Technology > TP Chemical technology
Divisions: Fakultas Teknik (FT) > Prodi Teknik Kimia
Depositing User: Dr. Herti Utami
Date Deposited: 16 Oct 2023 02:51
Last Modified: 16 Oct 2023 02:51
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/52628

Actions (login required)

View Item View Item