Siti Nurhasanah, Siti Nurhasanah and ROHAINI, ROHAINI and Yulia Kusuma Wardani, Yulia and Dianne, Eka Rusmawati (2022) 3D PRINTER DAN POTENSI PELANGGARAN HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL. Working Paper. Pusaka Media.

[img]
Preview
Text
Monograf Dinamika Reformasi Hukum di Indonesia.pdf

Download (7MB) | Preview

Abstract

Perkembangan Teknologi digital semakin meningkat, Teknologi telah menjadi bagian dari kehidupan manusia. Teknologi dibutuhkan untuk membantu orang-orang melakukan pekerjaan mereka atau sekedar untuk hiburan dengan proses yang sangat mudah, dan cepat. Printer 3D atau 3D printing merupakan salah satu teknologi yang menarik perhatian banyak orang saat ini. Printer 3D atau 3D printing memiliki kemampuan untuk membuat objek 3 dimensi yang sebelumnya sudah dirancang atau dibuat terlebih dahulu oleh pengguna dengan menggunakan komputer. Sayangnya, penggunaan Printer 3D dapat mengakibatkan pelanggaran Hak Kekayaan Intelektual khususnya pada bidang Hak Cipta dan Hak Desain Industri. Walaupun Hukum Indonesia dan beberapa Konvensi Internasional menyediakan perlindungan bagi seorang pencipta atau desainer dan pemilik Hak Cipta serta Hak Desain Industri apabila terjadi pelanggaran Hak Kekayaan Intelektual, akan tetapi masih ada potensi pelanggaran terhadap Hak Kekayaan Intelektual yang harus disikapi dan dipahami baik oleh Pemerintah maupun masyarakat.

Item Type: Monograph (Working Paper)
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum (FH) > Prodi Ilmu Hukum
Depositing User: Ms. ROHAINI ROHAINI
Date Deposited: 09 May 2023 03:08
Last Modified: 09 May 2023 03:08
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/51241

Actions (login required)

View Item View Item