selvia, oktaviana and torkis, lumbang tobing (2022) EFEKTIVITAS MEDIASI DALAM MENYELESAIKANPERKARA PERDATA PADA PENGADILAN NEGERI KELAS 1A TANJUNG KARANG. Working Paper. pusaka media press, Bandar Lampung.

[img]
Preview
Text
Untitled.pdf

Download (6MB) | Preview
Official URL: https://www.pusakamedia.com

Abstract

Asas penyelenggaraan kekuasaan kehakiman di Indonesia antara lain, sederhana, cepat dan biaya ringan. Hal ini sesuai dengankeinginan Undang-Undang Kekuasaan Kehakiman Nomor 48 tahun 2009. Pengadilan Negeri yang mempunyai kewenangan untuk menyelesaikan sengketa mempunyai keterbatasan yang terbatas, karena kualitas dan kuantitas perkara yang meningkat dengan cepat di masyarakat. Mediasi di pengadilan merupakan solusi untuk tercapainya asas tersebut.

Item Type: Monograph (Working Paper)
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum (FH) > Prodi Ilmu Hukum
Depositing User: selvia oktaviana
Date Deposited: 02 May 2023 01:38
Last Modified: 02 May 2023 01:38
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/50834

Actions (login required)

View Item View Item