Gustiani, Renti and Suharyati, Sri and Adhianto, Kusuma and Siswanto, Siswanto (2022) FAKTOR–FAKTOR YANG MEMPENGARUHI REPEAT BREEDER SAPI SIMPODI KPT. MAJU SEJAHTERA KECAMATAN TANJUNG SARIKABUPATEN LAMPUNG SELATAN. Jurnal Riset dan Inovasi Peternakan, 6 (4). pp. 351-359. ISSN 2598-3067
|
Text
JRIP_NOV 2022_RENTI GUSTIANI DKK.pdf Download (242kB) | Preview |
Abstract
Penelitian tentangrepeat breederpadasapi Simpo di KPT Maju Sejahtera Kecamatan Tanjung Sari Kabupaten Lampung Selatandilaksanakanpada Februari 2022dengan 4inseminator, 5peternak, dan sampel 190 ekor sapi Simpoyang telah diinseminasi Buatan. Penelitian ini bertujuanuntuk mengetahui besarnya repeat breederdan faktor-faktor yang mempengaruhi repeat breedersapi Simpo di KPT. Maju Sejahtera, Kecamatan Tanjung Sari, Lampung Selatan. Metode yang digunakan yaitu metode survey dan data diperoleh dengan cara sensus. Semua sapi Simpo betina berusia dua sampai empat tahunyang telah diinseminasi digunakan sebagai sampel. Data yang digunakan adalah data primer dan sekunder, data primer berupa hasil pengamatan ternak dan manajemen pemeliharaan, serta hasil wawancara pada peternak dan inseminator. Data sekunder berupa data akseptor yang diperoleh dari recording inseminator. Data diolah menggunakan regresi binary logistic dengan program SPSS (Statistics Packet for Social Science). Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai repeat breederpada sapi Simpodi KPT Maju Sejahtera Kecamatan Tanjung Sarisebesar 16,8%.Pada Inseminatorfaktor-faktor yang memengaruhi adalah pendidikan inseminator yang berasosiasi positif dengan besar faktor 1,149 dan lama menjadi inseminatorberasosiasi negatif sebesar 0,199. Faktor yang memengaruhi repeat breederpada ternak adalahskor kondisi tubuhyang berasosiasi positif dengan besar faktor 0,323. Kata Kunci:Repeat Breeder,Sapi Simpo, KPT. Maju Sejahtera
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | S Agriculture > SF Animal culture |
Divisions: | Fakultas Pertanian (FP) > Prodi Peternakan |
Depositing User: | SRI SUHARY |
Date Deposited: | 04 Nov 2022 08:29 |
Last Modified: | 04 Nov 2022 08:29 |
URI: | http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/46246 |
Actions (login required)
View Item |