Puspawati, Ani Agus and Karmilasari, Vina and Indriyati Caturiani, Susana and Sulistiowati, Rahayu (2020) LITERASI LEARNING ORGANIZATION PADA PENGURUS PERSAUDARAAN MUSLIMAH (SALIMAH) KOTA BANDAR LAMPUNG. JPDW, 1 (3). pp. 115-124. ISSN 2775-7749 (p) 2776-0030 (e)
|
Text
JPDW literasi LO salimah 2020.pdf Download (292kB) | Preview |
Abstract
Literasi learning organization pada pengurus Persaudaraan Muslimah (Salimah) Kota Bandar Lampung bertujuan untuk 1) Meningkatkan partisipasi/ keaktifan pengurus daerah dan anggota Salimah Kota Bandar Lampung. 2) Meningkatkan efektivitas program kerja sehingga dapat berjalan dengan baik. 3) Membentuk sinergitas program antara pengurus cabang dan pengurus daerah. Metode yang dilakukan terdiri dari tiga tahapan: 1) Analisis situasi dilakukan melalui penelusuran penelitian dan kajian tema yang berkaitan. 2) Intervensi Objek: dengan ceramah -tema ceramah: a) Mental model dan personal mastery; b) Shared vision, team learning; dan c) Komunikasi efektif-, focus group discussion, dan pendampingan. 3) Evaluasi dan Refleksi. Secara kuantitatif nilai rata-rata peserta sebelum dilaksanakan kegiatan adalah 70,19 dan mengalami kenaikan menjadi 80,31 setelah dilaksanakan kegiatan pelatihan. Kenaikan rata-rata sebesar 10,12 poin. Kata kunci: learning organization, Salimah
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) > Prodi Administrasi Negara |
Depositing User: | RAHAYU SULISTIOWATI |
Date Deposited: | 14 Oct 2022 01:20 |
Last Modified: | 14 Oct 2022 01:20 |
URI: | http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/45686 |
Actions (login required)
View Item |