Putri, Hanifah Aidhaa Zakaria and Andi, Kiagus and Indra, Zubaidi and Sukmasari, Dewi (2022) ANALISIS PENGARUH TOTAL ASSETS TURNOVER, WORKING CAPITAL TURNOVER, DEBT TO EQUITY RATIO, DAN CURRENT RATIO TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN. Jurnal Administrasi Bisnis Terapan, 4 (2). pp. 128-139. ISSN 2661-5993
|
Text
Hanifah Putri, Sukmasari et al - Analisis Total Assets Turnover.pdf Download (282kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh dari Total Assets Turnover, Working Capital Turnover, Debt to Equity Ratio, dan Current Ratio terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan. Kinerja keuangan perusahaan dapat digambarkan salah satunya melalui Rasio Keuangan perusahaan yang dapat dilihat dan diketahui melalui Laporan Keuangan Perusahaan. Terdapat 3 rasio keuangan dengan 4 metode pengukuran yang digunakan dalam penelitian ini, yaitu: Rasio Aktivitas (Total Assets Turnover dan Working Capital Turnover), Rasio Leverage (Debt to Equity Ratio), dan Rasio Likuiditas (Current Ratio). Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan menggunakan teknik slovin dan stratified random sampling dalam pengambilan sampel. Perusahaan yang di jadikan sampel merupakan Perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2015-2019. Hasil Dari penelitian ini adalah Total Assets Turnover (TATO) memiliki pengaruh secara positif dan signifikan terhadap kinerja keuangan perusahaan, Working Capital Turnover (WCTO) memiliki pengaruh negatif dan signifikan terhadap kinerja keuangan perusahaan, Debt to Equity Ratio (DER) memiliki pengaruh secara negatif dan signifikan terhadap kinerja keuangan perusahaan, dan Current Ratio (CR) pengaruh secara negatif dan tidak signifikan terhadap kinerja keuangan perusahaan. Kata Kunci: Total Assets Turnover, Working Capital Turnover, Debt to Equity Ratio, Current Ratio, dan Kinerja Keuangan Perusahaan
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Prodi Akuntansi |
Depositing User: | Mrs Dewi Sukmasari |
Date Deposited: | 08 Sep 2022 06:11 |
Last Modified: | 08 Sep 2022 06:11 |
URI: | http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/44831 |
Actions (login required)
View Item |