Loliyana, Loliyana and Ujang, Efendi (2022) Penggunaan Media Pop-Up Book terhadap Keterampilan Membaca dan Menulis Peserta Didik Kelas I SD. TERAMPIL: Pendidikan dan Pembelajaran Dasar, 9 (1). pp. 19-30. ISSN p-ISSN 2355-1925 | e-ISSN 2580-8915

[img]
Preview
Text
9602-41403-4-PB.pdf

Download (371kB) | Preview
Official URL: http://ejournal.radenintan.ac.id/index.php/terampi...

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan media pop-up book terhadap keterampilan membaca dan menulis peserta didik kelas I SD Negeri 6 Gedong Air Kota Bandar Lampung. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah quasi eksperimen. Desain penelitian non equivalent control group design. Populasi dalam penelitian ini terdiri dari kelas IA, IB dan IC dengan jumlah 80 peserta didik. Sampel terdiri dari kelas IA dan IC dengan jumlah 52 peserta didik. Kelas yang menjadi kelas eksprimen adalah kelas A, sedangkan kelas C menjadi kelas kontrol. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini yaitu tes dan non tes. Hasil analisis penelitian menggunakan regriesi linier sederhana menunjukkan rhitung < rtabel, (0,845 > 0,381) pada keterampilan membaca dan (0,869 > 0,381) pada keterampilan menulis. Sehingga ada pengaruh positif dalam penggunaan media pop-up book terhadap keterampilan membaca dan menulis peserta didik Kelas I SD Negeri 6 Gedong Air Kota Bandar Lampung tahun ajaran 2019/2020

Item Type: Article
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) > Prodi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD)
Depositing User: LOLIYANA
Date Deposited: 27 Jul 2022 06:51
Last Modified: 27 Jul 2022 06:51
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/43657

Actions (login required)

View Item View Item