Hamzah, Muhammad Syafei and -, Arif Effendi (2008) TUMOR KULIT DI RSUD DR. ABDUL MOELOEK LAMPUNG M.Syafei Hamzah, Arif Effendi SMF/Bagian llmu Kesehatan Kulit dan Kelamin RSUD Dr.Abdul Moeloek/PS. Pendidikan. Dokter Universitas Lampung Bandar Lampung, lndonesia. In: Kongres Nasional XII PERDOSKI, 2-5 Juli 2008, Palembang.

[img]
Preview
Text
IMG RV PP T KULIT PLG 2008.pdf

Download (936kB) | Preview
Official URL: http://www.konas12perdoskiworldpress.com

Abstract

Telah dilakukan penelitian retrospektif penderita tumor kulit yang datang berobat di Poliklinik Penyakit Kulit dan Kelamin RSUD Dr.Abdul Moeloek Lampung selama periode 2 tahun, sejak 2 Januari 2006 - 31 Desember 2007. Penelitian ini bertuiuan untuk mengetahui insiden dan distribusi tumor kulit berdasarkan umur, jenis kelamin, jenis tumor dan tindakan yang dilakukan . Dari 355 penderita baru tumor kuilit terdiri 339 tumor jinak dan 16 tumor ganas. Lima besar tumor jinak adalah : Keratosis-seboroik ,(29,2 o/o), Keloid (28 06), Nevus pigmentosus (14 Yo), Hemangioma (9,1 %) dan skln tag (6,5 %). Sedangkan yang merupakan kanker kulit adalah Karsinoma Sel Basal (3,1%), Melanoma Maligna (1,1,o/o) Skuamus selkarsinoma (0,3 %) . Tumor kulit lebih banyak dijumpaipada perempuan daripada laki-laki (1,56: 1), Usia penderita terbanyak pada kelompok umur 44 - 65 tahun (29,8 %). Penatalaksanaan yang dilakukan meliputi: triamsinolon asetonoid intralesi, bedah listrik dan bedah eksisi .

Item Type: Conference or Workshop Item (Poster)
Uncontrolled Keywords: Tumor Kulit Insiden
Subjects: R Medicine > RL Dermatology
Divisions: Fakultas Kedokteran (FK) > Prodi Pendidikan Dokter
Depositing User: Dr.dr. Muhammad Syafei Hamzah
Date Deposited: 20 Jul 2022 09:48
Last Modified: 20 Jul 2022 09:48
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/43504

Actions (login required)

View Item View Item