Darni, Yuli and Lismeri, Lia and angraini, Pangesti (2021) Pengaruh Pemlastis Dietilen Glikol terhadap Karakteristik Mekanik Bioplastik Selulosa Asetat Mikrofiber. Jurnal Teknologi dan Inovasi Industri, 02 (01). pp. 18-23. ISSN ISSN 2722-0184, e-ISSN 2722-0192

[img]
Preview
Text
JTII Yuli april 2021.pdf

Download (680kB) | Preview

Abstract

Sintesis bioplastik selulosa asetat mikrofiber telah dilakukan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh karakteristik mekanik bioplastik selulosa asetat dengan penambahan pemlastis dietilen glikol. Penelitian diawali dengan sintesis selulosa asetat Mikrofiber dengan metode ultrasonikasi. Ultrasonikasidilakukan pada suhu 70oC selama 120 menit dengan panjang gelombang 40 kHz. Tahap selanjutnya pembuatan bioplastik dengan selulosa asetat hasil ultrasonikasi. Selulosa asetat dilarutkan dengan aseton dengan perbandingan 1:15 wt/wt. Kemudian ditambahkan pemlastis dietilen glikol (0, 15, 20, dan 25% wt). Hasil penelitian menunjukkan bahwa peningkatan konsentrasi pemplastis dietilen glikol meningkatkan karakteristik mekanik bioplastik terutama elongation. Karakteristik bioplastik selulosa asetat mikrofiber terbaik diperoleh pada konsentrasi pemlastis 20% wt, yaitu penyerapan air 6,9939%, kuat tarik 78,6173 Mpa, elongation 4,1405%, dan modulus young 1900,0435 Mpa. Kata kunci : Bioplastik, pemplastis dietilen glikol, selulosa asetat mikrofiber

Item Type: Article
Subjects: T Technology > TP Chemical technology
Divisions: Fakultas Teknik (FT) > Prodi Teknik Kimia
Depositing User: YULI DARNI
Date Deposited: 11 Nov 2021 01:10
Last Modified: 11 Nov 2021 01:10
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/35780

Actions (login required)

View Item View Item