yuni ratnasari, YR and Bartoven Vivit Nurdin, Bartoven and endry, fatimaningsih and Sidemen, i Gede (2020) NGEBETTEN : Rekonstruksi Identitas dan Juluk Adok pada Masyarakat Adat Keratuan Melinting Lampung. Sosiologi: Jurnal Ilmiah Kajian Ilmu Sosial dan Ilmu Budaya, 22 (1). pp. 1-23. ISSN p-ISSN 1411-0040 dan e-ISSN 2549-7235

[img]
Preview
Text
45-Article Text-162-1-10-20210205.pdf

Download (335kB) | Preview
Official URL: http://jurnalsosiologi.fisip.unila.ac.id/index.php...

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini mengenai ngebetten, yaitu suatu proses rekontruksi identitas dalam pengambilan gelar adat (juluk adok) pada masyarakat adat Keratuan Melinting Lampung Timur. Meskipun dalam kekuatiran akan kepunahannya, namun saat ini orang berlomba-lomba lagi untuk mengambil gelar adat melalui ngebetten, meskipun bukan karena keturunan sekalipun. Prosesinya disebut dengan Bejeneng. Bejeneng merupakan salah satu rangkaian upacara pengambilan gelar adat pada masyarakat adat Keratuan Melinting Lampung. Penelitian ini sangat penting dilakukan karena dibalik kekuatiran akan kepunahan budaya Lampung, namun rekonstruksi identitas melalui pemberian gelar pada upacara adat semakin sering dilakukan. Hal ini berkaitan dengan pentingnya identitas baru bagi para komunitas tersebut. Sehingga penelitian akan difokuskan pada proses ritual ngebetten dan analisis rekonstruksi identitas. Penelitian ini menggunakan metode penelitian Kualitatif, dengan teknik pengambilan data wawancara mendalam, pengamatan terlibat dan dokumentasi. Analisis data dilakukan dengan triangulasi, peer review dan member check. Kata Kunci: Kearifan Lokal, Ngebetten, Identitas, Masyarakat Adat

Item Type: Article
Subjects: H Social Sciences > HM Sociology
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) > Prodi Sosiologi
Depositing User: Users 976 not found.
Date Deposited: 04 Jun 2021 01:36
Last Modified: 04 Jun 2021 01:36
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/31975

Actions (login required)

View Item View Item