Warganegara, Arizka (2021) Pilkada, Kohesi Sosial dan Pandemi Covid 19: Kajian Peniadaan dan Penundaan Pilkada 2020. In: PILKADA DI MASA PANDEMI: Tantangan dan Harapan Dari Beragam Perspektif. Aura, Bandar Lampung, pp. 217-232. ISBN 978-623-211-253-7

[img]
Preview
Text
PILKADA DI MASA PANDEMI FINAL.pdf

Download (5MB) | Preview

Abstract

Publik tentunya dapat membayangkan Pilkada kali ini adalah Pilkada yang paling berat yang akan dihadapi oleh seluruh elemen bangsa. Membayangkan dua event dijalankan secara simultan, pesta demokrasi dan menjalankan protokol kesehatan Covid-19. Kajian ini mengusulkan agar pemerintah mempertimbangkan Pilkada ditiadakan atau setidaknya ditunda pada bulan April atau September 2021. Pemerintah dan DPR RI sudah memastikan Pilkada Desember 2020 tetap jadi dilaksanakan. Merujuk pada agenda tersebut, apa yang kemudian seharusnya menjadi concern publik hari ini. Tentu beragam pertanyaan muncul, misalkan bagaimana model Pilkada di era normal baru (New Normal)? apa konsekuensi dari penyelengaraan Pilkada disaat Pandemi? bagaimana kesiapan perangkat Pilkada? beragam pertanyaan diatas tentunya bukan rangkaian pertanyaan yang mudah untuk dijawab.

Item Type: Book Section
Additional Information: XXXXX
Uncontrolled Keywords: XXXXX
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > G Geography (General)
H Social Sciences > H Social Sciences (General)
J Political Science > JA Political science (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) > Prodi Magister Ilmu Pemerintahan
Depositing User: ARIZKA WAR
Date Deposited: 03 Jun 2021 01:05
Last Modified: 03 Jun 2021 01:05
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/31749

Actions (login required)

View Item View Item