Rohman, Nur Arif and Wulandari, Christine (2021) Manfaat ‘Ethnoforestry’ di Era Pandemi Covid-19. Hijau.

[img]
Preview
Text
Arif S2 kht April 2021.pdf

Download (465kB) | Preview
Official URL: https://hijauku.com/2021/04/12/manfaat-ethnoforest...

Abstract

Indonesia dikenal sebagai negara yang kaya keberagaman keanekaragaman hayatinya, sehingga tidak asing lagi jika dikatakan sebagai Megabiodiversity Country. Keberagaman hayati suatu bangsa mempunyai peran penting dalam menyediakan kebutuhan berupa barang dan jasa termasuk mengatur proses dan fungsi ekosistem alam sehingga dapat menjamin kelangsungan ketersediaan kebutuhan masyarakat sekitar hutan, terlebih di masa pandemi Covid-19 ini. Berdasarkan kondisi tersebut maka ethnoforestry diperlukan.

Item Type: Article
Subjects: S Agriculture > SD Forestry
Divisions: Fakultas Pertanian (FP) > Prodi Magister Ilmu Kehutanan
Depositing User: CHRISTINE
Date Deposited: 01 Jun 2021 03:01
Last Modified: 01 Jun 2021 03:01
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/31552

Actions (login required)

View Item View Item