Tarigan, Aulia Asmara Loka Br and Riniarti, Melya and Prasetia, Hendra and Hidayat, Wahyu and Niswati, Ainin and Banuwa, Irwan Sukri and Hasanudin, Udin (2021) Pengaruh Biochar pada Simbiosis Rhizobium dan Akar Sengon Laut (Paraserianthes falcataria) dalam Media Tanam. Journal of People, Forest and Environment, 1 (1). pp. 11-20.

[img]
Preview
Text
Pengaruh Biochar pada Simbiosis Rhizobium dan Akar Sengon Laut (Paraserianthes falcataria) dalam Media Tanam.pdf

Download (483kB) | Preview
Official URL: http://jurnal.fp.unila.ac.id/index.php/jopfe/artic...

Abstract

Sengon laut ( Paraserianthes falcataria) merupakan tanaman yang bersimbiosis secara mutualisme dengan Rhizobium. Rhizobium adalah bakteri yang menginfeksi akar tanaman yang berfungsi dalam fiksasi nitrogen. Adanya rhizobium yang ditunjukkan dengan timbulnya tonjolan berupa bintil pada akar. Perkembangan bintil terlihat oleh media tanam. Kondisi pada media tanam dapat dibenah dengan biochar untuk meningkatkan ruang tumbuh akar dan penyerapan unsur hara salah satunya nitrogen. Tujuan dalam penelitian ini adalah melihat pengaruh biochar pada media tanam bibit sengon laut ( Paraserianthes falcataria)) terhadap simbiosis rhizobium dan akar yang dilihat dari akar bintil (nodul). Penelitian menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dilakukan selama 6 bulan. Perlakuan yang diteliti yaitu Kontrol atau 100% tanah (K), Meranti 5% atau penambahan biochar 5% (M5), dan Meranti 10% atau penambahan biochar 10% (M10). Parameter yang diamati adalah jumlah bintil root, persen bintil efektif dan warna daun. Hasil menunjukkan dibandingkan dengan kontrol peningkatan peningkatan pada jumlah bintil (61-75%), persen bintil efektif (527-2381%) dan warna daun (16-22%) dengan aplikasi biochar pada media tanam bibit sengon laut.

Item Type: Article
Subjects: S Agriculture > SD Forestry
Divisions: Fakultas Pertanian (FP) > Prodi Kehutanan
Depositing User: Wahyu Hidayat
Date Deposited: 25 May 2021 01:34
Last Modified: 25 May 2021 01:34
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/30626

Actions (login required)

View Item View Item