agung kurniawan, Agung and Indra Bulan, bulan and Dwiyana Habsary, Dwiyana (2019) TOPENG LAMPUNG: MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS KARAKTER BUDAYA LAMPUNG. SEMINAR NASIONAL TEMU AP2SENI 2019-MAKASSAR (PENDIDIKAN SENI PERTUNJUKAN ERA REVOLUSI INDUSTRI 4.0). pp. 216-224. ISSN 978-602-5554-96-4
Text
view Download (72kB) |
Abstract
Artikel ini bertujuan untuk memaparkan bentuk topeng Lampung yang memuat nilai-nilai karakter budaya Lampung sehingga dapat digunakan sebagai media pembelajaran. Adapun yang menjadi latar belakang penelitian ini adalah topeng Lampung memiliki ciri khas yang unik dengan variasi bentuk sangat banyak. Makna dalam bentuk setiap topeng menggambarkan karakter budaya Lampung yang sangat baik digunakan sebagai media pembentuk karakter bangsa. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif deskriptif dengan konsep topeng dan karakter sebagai acuan dalam mengkaji objek material. Teknik pengumpulan data dengan observasi, dokumentasi, dan wawancara. Hasil penelitian yang diperoleh nilai karakter yang terdapat dalam topeng Lampung terdapat dalam dua jenis topeng yaitu tuping dan sekura. Kata kunci: Topeng, Lampung, Pendidikan Karakter
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) > Prodi Pendidikan Seni Drama, Tari dan Musik |
Depositing User: | S.Pd., M.A Indra Bulan |
Date Deposited: | 04 Jun 2020 08:24 |
Last Modified: | 04 Jun 2020 08:24 |
URI: | http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/21820 |
Actions (login required)
View Item |