Rahman, Bujang (2014) REFLEKSI DIRI DAN UPAYA PENINGKATAN PROFESIONALISME GURU SEKOLAH DASAR. REFLEKSI DIRI DAN UPAYA PENINGKATAN PROFESIONALISME GURU SEKOLAH DASAR, 17 (1). pp. 1-14. ISSN 1026-4109

[img]
Preview
Text
REFLEKSI DIRI DAN UPAYA PENINGKATAN PROFESIONALISME GURU SEKOLAH DASAR.pdf

Download (303kB) | Preview

Abstract

As of learners, teachers’ professional development also needs to be done on an ongoing basis (Kennedy, 2005). Teacher professional development programs should be able to improve the competence of teachers driven by teachers’ self-motivation-based and their own needs in improving their professionalism. However, the extent to which teachers' self-reflection on the development of professionalism and their efforts of what they have done for the development of professionalism are two important paradoxes in the study of the development of teachers’ professionalism. The purpose of this study is to see how and to what extent teachers’ self-reflection has contributed to their efforts of teacher professional development programs. 120 elementary school teachers in the province of Lampung were involved in order to see how they reflect themselves and what efforts they have done. Based on the results of the regression analysis using IBM SPSS version 21, it is clear that based on the self-reflection conducted by teachers this could significantly contribute positively to the efforts of professional conduct and professional development of teachers for 35.1% (P <0.05). In other words, if the teachers’ self-reflection is done well, then their efforts to develop their professionalism will also be better. Sebagaimana peserta didik, pengembangan profesi guru juga perlu dilakukan secara berkelanjutan (Kennedy, 2005). Program pengembangan profesi guru seharusnya dapat meningkatkan kompetensi guru yang didorong oleh motivasi diri guru dan berbasis kebutuhan mereka dalam meningkatkan profesionalismenya. Namun demikian, sejauh mana guru melakukan refleksi diri terhadap pengembangan profesionalismenya dan upaya apa yang telah mereka lakukan untuk pengembangan profesionalismenya merupakan dua paradoks penting dalam kajian pengembangan profesi guru. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat bagaimana dan sejauh mana refleksi diri yang dilakukan guru memiliki kontribusi terhadap upaya pengembangan profesionalisme guru. 120 guru SD di provinsi Lampung dilibatkan dalam melihat sejauh mana mereka melakukan refleksi diri dan upaya-upaya apa saja yang telah mereka lakukan. Berdasarkan hasil analisis regresi menggunakan SPSS IBM versi 21, jelas bahwa berdasarkan refleksi diri yang dilakukan oleh guru secara signifikan memberikan kontribusi positif terhadap perilaku profesional maupun upaya pengembangan profesionalisme guru sebesar 35,1% (p<0.05). Dengan kata lain, jika refleksi diri guru dilakukan dengan baik, maka upaya yang dilakukannya untuk mengembangkan profesionalisme juga baik. Kata Kunci: Refleksi Diri, Pengembangan Profesi Guru, Profesionalisme

Item Type: Article
Subjects: A General Works > AC Collections. Series. Collected works
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) > Prodi Magister Manajemen Pendidikan
Depositing User: Prof. Bujang Rahman
Date Deposited: 20 Jul 2016 03:15
Last Modified: 20 Jul 2016 03:15
URI: http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/195

Actions (login required)

View Item View Item