W, Budiarto and Soedjarwanto, Noer and Zebua, Osea and Haris, Abdul (2018) Rancang Bangun Peralatan Pengoptimal Pengecasan Baterai Dengan Sel Surya Berbasis Mikrokontroler Arduino. In: Seminar Nasional Hasil Penelitian Sains, Teknik, dan Aplikasi Industri 2018, 19 October 2018, Bandar Lampung.
|
Text
Makalah SINTA 2018 Noer.pdf Download (364kB) | Preview |
Abstract
Pengoptimal pengecasan baterai dengan panel surya berbasis mikrokontroler arduino sangat diperlukan untuk meningkatkan effisiensi pengisian baterai. Pengecasan baterai pada umumnya dilakukan secara langsung, dan tidak memperhatikan bahwa sel surya dapat menjadi beban saat kondisi tertentu. Tujuan dari penelitian ini adalah merancang dan membuat alat pengoptimal pengecasan baterai dengan sel surya, yang dilengkapi dengan pemutus sehingga saat tegangan dari sel surya lebih kecil dari baterai sel surya tidak menjadi beban. Mikrokontroler akan mendapat masukan dari sensor tegangan yang diset dengan batas tegangan tertentu. Setelah batas tegangan tercapai maka mikrokontroler akan memerintahkan relay untuk membuka, sehingga sel surya tidak akan menjadi beban dan pengecasan akan berhenti saat baterai penuh.
Item Type: | Conference or Workshop Item (Speech) |
---|---|
Subjects: | T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering |
Divisions: | Fakultas Teknik (FT) > Prodi Teknik Elektro |
Depositing User: | OSEA ZEBUA |
Date Deposited: | 31 Jan 2019 07:22 |
Last Modified: | 31 Jan 2019 07:22 |
URI: | http://repository.lppm.unila.ac.id/id/eprint/10669 |
Actions (login required)
View Item |